Coba kita lihat di sekeliling..di sekitar…kanan..kiri…depan..belakang,…atas…bawah..tua..muda..Ada satu “penampakan” yang sepertinya tdk kasat mata..tapi nyata terasa tentang salah satu bagian sifat manusia.. : E G O I S
Untuk manusia yang memang gigih memperjuangkan sesuatu, seperti membela hak-hak manusia yang tertindas, membela kebenaran, EGOIS benar-benar dihalalkan. Karena apa? Egois-nya hanya untuk kebaikan dan kebenaran..tak merugikan lain pihak tentunya…
Tapi ada satu EGOIS yang lain, yang benar2 selalu membayangi sifat dan karakter manusia…Silahkan berkaca.. dengan cermin panjang, sepanjang badan manusia..Lalu amati dari mulai ujung rambut teratas sampai jari dan telapak kaki… pasti di salah satu bagian-nya tergambar dengan jelas sebuah ke-egois-an.EGOIS disini seperti : EGOIS ingin memiliki SEMUANYA (manusia memang tak ada puas-nya), EGOIS ingin minta PERHATIAN setiap detik-nya tanpa putus, dan lain2-nya.
Sayangnya, di hari-hari seperti ini, meraja lela-nya si egois tadi sangat sering membuat hal-hal lain menjadi terbengkalai,Bahkan menjadi tertindas, terinjak, tanpa perduli lagi.
Sebegitu jahat-nya-kah si “Egois” ini?.. Bisa jadi..Karena egois dengan bangga-nya berada diatas segala-gala-nya..Bangga di atas sengsaranya orang lain, bahagia di atas rasa mengalah-nya orang lain, tertawa di atas sedih-tangis-nya orang lain
Sebegitu angkuhnya, sampai pada akhirnya, di zaman gila ini-pun, “Egois” akhirnya tak pernah mendapatkan pengampunan-Nya,Ibarat Ruh yang tak diterima, akan selalu ada sepanjang masa…menggentayangi manusia yang bangga karena-nya...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar